Jember

Sekda Jember Harap Pemeriksaan Anggaran Tahun 2018 Peroleh WTP

Diterbitkan

-

Sekda Jember Harap Pemeriksaan Anggaran Tahun 2018 Peroleh WTP

Memontum Jember – Dengan segala daya dan upaya, semoga di tahun 2019, pemeriksaan anggaran tahun 2018 ini memperoleh opini yang Wajar Tanpa Pengecualian (WTP).

Demikian di ungkapkan Sekretaris daerah Kabupaten Jember Ir. Mirfano, Selasa (29/1/ 2019) siang, usai menggelar entry meeting dengan Tim pemeriksa dari Badan Pemeriksa keuangan (BPK) perwakilan Jawa timur.

Pertemuan di ruang Tamyaloka Pendapa Wahyawibawagraha Kabupaten Jember tersebut dihadiri 4 Orang dari BPK dan para pejabat organisasi perangkat daerah (OPD) Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Jember.

“Para pejabat yang hadir mendapatkan penjelasan dari Pengendali Teknis BPK Perwakilan Provinsi Jawa Timur, ” ujar Mirfano.

Advertisement

Pertemuan ini Sambung Mirfano, menandai dimulainya pemeriksaan interim atau pendahuluan atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Pemkab Jember tahun anggaran 2018.

Karena itu, ia berharap semua dapat mencukupi kebutuhan tim BPK, karena pemeriksaan adalah bagian dari proses manajemen yang telah dilakukan setiap tahun.

Laman: 1 2

Advertisement

Adblock Detected

Please consider supporting us by disabling your ad blocker

Refresh Page
Lewat ke baris perkakas