Banyuwangi

Warga Purwoharjo Ramaikan Festival Pengantin Nusantara

Diterbitkan

-

Warga Purwoharjo Ramaikan Festival Pengantin Nusantara

Memontum Banyuwangi – Suasana disepanjang jalan Kecamatan Purwoharjo tampak riuh ramai, masyarakat kecamatan setempat tampak memadati ruas jalan. Mereka terlihat berdecak kagum melihat peserta “Pengantin Nusantara” yang diselenggarakan oleh camat setempat. Senin (16)7/2018) siang.

Kecamatan Purwokerto yang letaknya sekitar 50 kilometer dari Kabupaten Banyuwangi ini, memang sangat kaya akan budaya. Masyarakatnya yang santun dan humanis ini menjadikan Kecamatan Purwoharjo sebagai kecamatan yang aman, tentram, indah dan nyaman.

Perhelatan Festival Pengantin Nusantara ini, bukan dari bagian festival Banyuwangi, namun kegiatan ini mampu menyedot animo masyarakat Kecamatan Purwoharjo dan masyarakat sekitar kecamatan.

Para peserta festival pengantin Nusantara ini, menampilkan pakaian pengantin dari seluruh Nusantara, mereka berjalan di tengah jalan raya dengan anggun, melanggar lenggok layaknya seorang model memamerkan busa di cat walk.

Advertisement

Wargapun tak mau ketinggalan, mereka tampak mengabadikan momen tersebut dengan kamera handphone maupun kamera DSLR. Kilatan lampu Blitz pun bak lampu disco, menyilaukan mata.

Laman: 1 2

Advertisement

Adblock Detected

Please consider supporting us by disabling your ad blocker

Refresh Page
Lewat ke baris perkakas