Kabupaten Malang

Bangun Masjid Dilereng Gunung Semeru

Diterbitkan

-

PENGECORAN:Danramil Ampelgading Kapten Inf Tartib bersama anggotanya dan masyarakat saat melakukan pengecoran masjid Masjid Baitul Muttaqhin yang terletak dilereng Gunung Semeru. (ist)

# Karya Bakti Koramil 17 Ampelgading

 

Malang, Memo XDalam rangka meningkatkan kemanunggalan TNI bersama rakyat yang ada di Desa Tamansari Kecamatan Ampelganding, Koramil 17 Ampelgading menggelar Karya Bakti pengecoran Masjid Baitul Muttaqhin bersama warga sekitar Masjid, Kamis (18/1/2018).

Pembangunan masjid Baitul Muttaqhin yang terletak di Dusun Tamansari Desa Tamansari Kecamatan Ampelgading.Tidak terpelas dari peran serta Babinsa Desa Tamansari yang berkoordinasi dengan Kades Desa Tamansari.

Advertisement

“Pada kegiatan karya bakti kali ini kami bersama perangkat Desa dan masyarakat Desa Tamansari secara bergotong royong melakukan pengecoran Masjid Baitul Muttaqhin. Perlu diketahui keberadaan Masjid Baitul Muttaqhin letaknya ujung kampung di lereng Gunung Semeru .Dengan perjalanan menyeberangi sungai manjing. Tidak ada jalan lain termasuk dusun terpencil, “terang Danramil 0818/17 Ampelgading Kapten Inf Tartib. (fik/jun)

Advertisement

Adblock Detected

Please consider supporting us by disabling your ad blocker

Refresh Page
Lewat ke baris perkakas