Kabupaten Malang

Khofifah Menang, Gus Thoriq Nadzar Bikin Masjid dan Pesantren

Diterbitkan

-

Khofifah Menang, Gus Thoriq Nadzar Bikin Masjid dan Pesantren

Memontum Malang – Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Timur, tinggal sehari lagi. Rabu (27/6/2018) esok, siapa calon pemimpin baru Jawa Timur, akan menjadi jawaban lima tahun kedepan bagi penduduk berjumlah 30 juta lebih itu.

Sejumlah persiapan dan strategi pemenangan pun dilakukan para pendukung pasangan calon. Tak terkecuali, KH.Thoriq Bin Ziyad. Ulama muda yang akrab disapa Gus Thoriq ini, dari awal di dapuk menjadi Ketua Relawan Tim Pemenangan Khofifah-Emil dengan sebutan Tim KIPER Malang Raya.

KIPER adalah kepanjangan dari Khofifah-Emil Roso (Kuat-red). Tak hanya memenangkan suara di wilayah Malang Raya, sepak terjang KIPER juga melanglang buana hingga wilayah Tapal Kuda dan Madura. Nyaris wilayah Malang Selatan, hingga kini dikuasai para loyalis yang lebih condong memilih Paslon nomer urut 1, Khofifah-Emil.

Menanggapi hal ini, Gus Thoriq optimis pasangan Khofifah-Emil bisa memenangi Pilgub Jatim 2018. “Dari awal kami sudah optimis jika paslon nomer urut 1 ini, punya prestasi dan visi serta misi yang bagus untuk membawa Jawa Timur ke arah yang lebih baik lagi,” tutur Gus Thoriq, Selasa (27/6/2018) kemaren.

Advertisement

Menurutnya, dalam mengoordinir suara Khofifah-Emil di Malang Eaya dan sebagian wilayah di Jawa Timur, pihaknya punya konsep tetap merangkul lawan demi kebaikan bersama.

Laman: 1 2 3

Advertisement

Adblock Detected

Please consider supporting us by disabling your ad blocker

Refresh Page
Lewat ke baris perkakas