Gresik

Pemkab Gresik Luncurkan Aplikasi GO PLOONG

Diterbitkan

-

Pemkab Gresik Luncurkan Aplikasi GO PLOONG

Kapan masyarakat bisa menggunakan aplikasi ini, kembali Kadis PUTR menyatakan, saat ini pihaknya masih mempersiapkan Perda terkait hal tersebut.

“Perda tersebut menyangkut operasional dan tarif yang akan diberlakukan ke masyarakat. Tentu saja tarif yang kami persiapkan sangat murah dibanding yang telah diberlakukan oleh swasta selama ini,” ungkapnya.

Sementara Kepala UPT Pengelolaan Limbah Cair Domestik Mohammad Arif Setiawan menjelaskan, saat ini pihaknya masih punya 2 truk tangki penyedot. Namun demikian, pihaknya tidak kuatir akan kewalahan karena ada 150 truk tangki milik swasta yang ada di Gresik siap diajak bekerjasama. “Mereka sudah menyatakan siap dan mendukung, karena hal ini untuk kebaikan Bersama,” katanya.

Sambil menunggu Perda, saat ini penggunaan aplikasi Go Ploong ini masih sebatas pada penyedotan limbah pada instalasi pengolahan air, limbah (ipal) komunal yang di Gresik ada 118 tersebar di 3 kecamatan Gresik, Kebomas dan Manyar.

Advertisement

“Selanjutnya limbah tersebut kami olah pada instalasi pengolahan air lumpur tinja (IPLT) milik kami. Saat ini kami mampu mengolah sekitar 45 meter3 perhari. Memang kedepan ada rencana peningkatan pengolahan dengan membangun 2 IPLT baru di beberapa wilayah. Hal ini untuk mencukupi kebutuhan program Go Ploong ini,” jelasnya.

Ditanya kapan realisasi penggunaan aplikasi ini ke masyarakat, Moch Arief menandaskan tidak lama lagi. “Sambil menunggu Perda dan persiapan semuanya” tuturnya kepada Kepala Bagian Humas dan Protokol Suyono. (sgg/ono)

Laman: 1 2

Advertisement

Adblock Detected

Please consider supporting us by disabling your ad blocker

Refresh Page
Lewat ke baris perkakas