Kota Batu

H-1 Logistik Pilgub Jatim Didistribusikan KPU Batu

Diterbitkan

-

H-1 Logistik Pilgub Jatim Didistribusikan KPU Batu

Menurut dia, KPU Kota Batu menargetkan penyortiran dan pelipatan itu selesai hari ini. Setelahnya akan kami simpan di tempat penyimpanan surat suara KPU, sebelum didistribusikan nanti.

” Kami jamin keamanannya dan kami sudah berkoordinasi dengan pihak kepolisian untuk penjagaan surat suara ini,” ujar dia lagi.

Terdapat 411 kotak surat suara mewakili total TPS di 3 Kota Batu meliputi 190 TPS di Kecamatan Batu, 124 di Kecamatan Bumiaji dan 97 di Kecamatan Junrejo. Isinya sesuai DPTTPS ditambah 2,5% dari DPTTPS untuk menjaga jika ada yang rusak. Penyortiran dan pelipatan melibatkan PPS disetiap kecamatan yang menjadi wilayahnya.

“Rata-rata setiap kardus ada yang rusak, meskipun tidak semua. Kerusakan antara 1 – 2 lembar,” ujarnya.

Advertisement

Surat suara rusak itu antara lain yang sobek, warna kabur, ada lubang, tergunting, kotor, atau cetakan tidak jelas dan ada bercak tinta. Setiap bilik TPS di Kota Batu bakal ada satu kotak surat suara untuk menyimpan hasil pencoblosan Pilgub. Pilgub Jatim nanti akan diikuti oleh dua kontenstan yaitu Khofifah Indar Parawansa – Emil Dardak, dan Saifullah Yusuf – Puti Guntur Sukarno. (lih/yan)

Laman: 1 2

Advertisement

Adblock Detected

Please consider supporting us by disabling your ad blocker

Refresh Page
Lewat ke baris perkakas