Sidoarjo

Peradi Kecam Aksi Kericuhan di Ruang Sidang PN Sidoarjo

Diterbitkan

-

Peradi Kecam Aksi Kericuhan di Ruang Sidang PN Sidoarjo

Memontum Sidoarjo – Aksi kericuhan yang diduga dilakukan penonton sidang saat persidangan di Pengadilan Negeri (PN) Sidoarjo Kamis (28/06/2018) kemarin membuat advokat yang tergabung dalam DPC Peradi Sidoarjo merasa prihatin dan menyatakan sikap. Apalagi, aksi kericuhan di persidangan itu, sudah viral di sejumlah media sosial (Medsos). Bahkan sudah sampai terdengar di Mahkamah Agung (MA).

Wakil Ketua DPC Peradi Sidoarjo, Ananto Haryo mengatakan pernyataan sikap pengurus DPC Peradi Sidoarjo ini mewakili anggota lain. Pernyataan sikap ini sebagai bentuk keprihatinan atas terjadinya kericuhan yang dilakukan oknum peserta sidang.

“Tindakan itu sangat menjatuhkan harkat dan martabat pengadilan.

Tindakan itu jelas tindakan melanggar hukum,” terang Ananto Haryo kepada Memo X saat jumpa pers di Jon’s Cafe Sidoarjo, Selasa (03/06/2018) petang didamping Ketua DPC Peradi Sidoarjo, Bambang Sucipto dan pengurus Peradi lainnya.

Advertisement

Lebih jauh, Ananto mengungkapkan Peradi Sidoarjo saat ini mendukung penuh langkah PN Sidoarjo. Salah satunya langkah hukum yang akan ditempuh agar kasus seperti ini tidak akan terulang lagi di PN Sidoarjo maupun di pengadilan lainnya.

Laman: 1 2

Advertisement

Adblock Detected

Please consider supporting us by disabling your ad blocker

Refresh Page
Lewat ke baris perkakas